Breaking News
Trending Tags

Otokini | Informasi Otomotif Terkini

Artikel Terbaru

» Lihat Semua
LEPAS Resmikan Showroom di Sunter, Standar Pengalaman NEV Premium di Indonesia

LEPAS Resmikan Showroom di Sunter, Standar Pengalaman NEV Premium di Indonesia

  • calendar_month Minggu, 25 Jan 2026
  • account_circle patardo
  • 0Komentar

LEPAS kembali menegaskan komitmennya terhadap konsumen Indonesia dengan meresmikan Showroom LEPAS SM Group Sunter, Jakarta Utara. Dikembangkan sebagai salah satu showroom LEPAS paling awal secara global, kehadiran fasilitas ini mencerminkan langkah strategis LEPAS dalam menghadirkan standar pengalaman New Energy Vehicle (NEV) premium yang konsisten, relevan, dan berorientasi pada kenyamanan konsumen urban. Berlokasi di kawasan Sunter, […]

IMX Hub Bandung, Hadirkan Ekosistem Modifikasi Sepanjang Tahun

IMX Hub Bandung, Hadirkan Ekosistem Modifikasi Sepanjang Tahun

  • calendar_month Minggu, 25 Jan 2026
  • account_circle Otokini
  • 0Komentar

Indonesia Modification & Lifestyle Expo (IMX), sebagai platform modifikasi otomotif terbesar di Asia Tenggara, secara resmi mengumumkan pembukaan IMX Hub di Kota Bandung. Berlokasi di Jalan Naripan No. 30, kehadiran ruang fisik ini menandai evolusi IMX dari sekadar ajang tahunan menjadi ekosistem modifikasi dan gaya hidup yang hidup sepanjang tahun bagi komunitas otomotif Indonesia. Bandung […]

Sambut 2026, Isuzu Hadirkan Promo Servis Awal Tahun Lewat Aplikasi MyIsuzuID

Sambut 2026, Isuzu Hadirkan Promo Servis Awal Tahun Lewat Aplikasi MyIsuzuID

  • calendar_month Sabtu, 24 Jan 2026
  • account_circle Okie
  • 0Komentar

Menyambut tahun baru 2026, PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) menegaskan komitmennya dalam menghadirkan layanan purna jual yang optimal bagi seluruh pelanggan Isuzu di Indonesia. Komitmen tersebut diwujudkan melalui program promo servis awal tahun 2026 yang dihadirkan secara eksklusif melalui aplikasi MyIsuzuID. Program ini ditujukan untuk mendukung kesiapan armada Isuzu Partner agar tetap prima dan […]

Honda Lakukan Uji Coba Demonstrasi Teknologi Mengemudi Otonom CI 

Honda Lakukan Uji Coba Demonstrasi Teknologi Mengemudi Otonom CI

  • calendar_month Sabtu, 24 Jan 2026
  • account_circle lolly
  • 0Komentar

Honda memulai uji coba demonstrasi teknologi mengemudi otonom menggunakan Honda CI (Cooperative Intelligence), teknologi kecerdasan buatan kolaboratif milik Honda, di Kota Odawara, Prefektur Kanagawa, Jepang, mulai Februari 2026. Uji coba ini dilaksanakan berdasarkan “Perjanjian Uji Coba Demonstrasi Teknologi Mengemudi Otonom untuk Mengatasi Permasalahan Transportasi” yang telah disepakati bersama Pemerintah Prefektur Kanagawa dan Pemerintah Kota Odawara, […]

Subaru BRZ Super Series 2026 Resmi Dimulai, Jadi Pilar Pembinaan Motorsport Nasional

Subaru BRZ Super Series 2026 Resmi Dimulai, Jadi Pilar Pembinaan Motorsport Nasional

  • calendar_month Sabtu, 24 Jan 2026
  • account_circle Faza
  • 0Komentar

Subaru Indonesia bersama Max Motorsport dan Asoy Geboy Production secara resmi mengumumkan dimulainya Subaru BRZ Super Series 2026, ajang balap one-make race yang menjadi bagian utama komitmen Subaru dalam membangun ekosistem motorsport berkelanjutan di Indonesia. Peresmian ajang ini dihadiri langsung oleh Executive General Manager Subaru Indonesia Adrian Quintano, Founder Max Motorsport Yahya Adi Nugroho, serta […]

Penjualan GAC di Indonesia Tumbuh Positif Sepanjang 2025, AION V Jadi Model Terlaris

Penjualan GAC di Indonesia Tumbuh Positif Sepanjang 2025, AION V Jadi Model Terlaris

  • calendar_month Sabtu, 24 Jan 2026
  • account_circle Agus
  • 0Komentar

Pasar kendaraan listrik nasional terus menunjukkan tren positif sepanjang 2025. Seiring meningkatnya minat konsumen terhadap mobil listrik, GAC mencatatkan kinerja penjualan yang semakin solid di Indonesia. Berdasarkan data resmi Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO), penjualan kendaraan listrik GAC Indonesia secara tahunan (year-on-year) pada 2025 tumbuh lebih baik dibandingkan 2024. Capaian ini didorong oleh kontribusi […]

Geely EX2 Resmi Diluncurkan, Mobil Listrik Kompak dengan Harga Mulai Rp 229 Juta

Geely EX2 Resmi Diluncurkan, Mobil Listrik Kompak dengan Harga Mulai Rp 229 Juta

  • calendar_month Rabu, 21 Jan 2026
  • account_circle Agus
  • 0Komentar

Geely Auto resmi meluncurkan mobil listrik terbarunya, Geely EX2, untuk pasar Indonesia. Hadir sebagai hatchback listrik kompak, Geely EX2 ditawarkan dengan harga mulai Rp 229 juta (OTR Jakarta), menjadikannya salah satu mobil listrik paling terjangkau di kelasnya. Harga tersebut merupakan program khusus peluncuran yang berlaku bagi konsumen awal, sekaligus menjadi strategi Geely untuk memperluas adopsi […]

Ducati MX Team Indonesia Resmi Dikukuhkan, Siap Dominasi Musim 2026

Ducati MX Team Indonesia Resmi Dikukuhkan, Siap Dominasi Musim 2026

  • calendar_month Rabu, 21 Jan 2026
  • account_circle Agus
  • 0Komentar

Ducati MX Team Indonesia resmi dikukuhkan hari ini sebagai tonggak bersejarah bagi kiprah Ducati di dunia motocross Tanah Air. Tim balap ini dipimpin oleh Jimmy Budhijanto sebagai Team Principal/Owner, dengan struktur manajemen yang telah dipersiapkan matang sejak 2025 untuk membangun performa jangka panjang di level nasional dan internasional. Legenda motocross Indonesia, Johny Pranata, dipercaya sebagai […]

Artikel Rekomendasi

Konsistensi Julian Johan di Dakar Rally 2026 Hingga SS2

Konsistensi Julian Johan di Dakar Rally 2026 Hingga SS2

  • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
  • account_circle patardo
  • 0Komentar

Memasuki hari ketiga atau Special Stage (SS) 2 Dakar Rally 2026, Julian Johan masih mampu menyelesaikan lomba dengan hasil konsisten. “Alhamdulillah masih diberi kelancaran sampai finis. Kami konsisten di posisi ke-11 overall dan posisi ke-6 di kelas H2,” ungkapnya. Stage 2 Dakar 2026 terasa jauh lebih melelahkan dibandingkan Stage 1. Jika etape pertama menempuh total […]

‘Morning Run’, MB Club Bekasi Raya Meluncur ke Purwakarta

‘Morning Run’, MB Club Bekasi Raya Meluncur ke Purwakarta

  • calendar_month Minggu, 20 Okt 2024
  • account_circle Agus
  • 0Komentar

Bisa dibilang, member aktif Mercedes-Benz Club Bekasi Raya (MB Club Bekasi Raya) tidak ada capeknya. Bagaimana tidak, tidak lama dari menghadiri Jambore Nasional (Jamnas) mercedes-Benz Club Indonesia (MB Club INA), klub pecinta Mercedes-Benz dari Bekasi tersebut menggelar acara ‘Morning Run’ menuju Hutan Jati, Purwakarta, Jawa Barat. Bukan hanya sekedar ‘Morning Run’ biasa, karena selain untuk […]

Harley-Davidson Resmi  Membuka Dealer Terbaru di Surabaya  photo_camera 3

Harley-Davidson Resmi  Membuka Dealer Terbaru di Surabaya

  • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
  • account_circle Faza
  • 0Komentar

Harley-Davidson dengan bangga meresmikan dealer terbarunya, Plaza Harley-Davidson of Surabaya, sebagai langkah strategis untuk memperkuat kehadiran  merek di Indonesia serta mendekatkan diri kepada para penggemar dan pelanggan melalui perluasan jaringan dealer resmi di Tanah Air.  Peresmian ini dimeriahkan oleh berbagai komunitas Harley-Davidson dari sejumlah chapter di  Surabaya, Jawa Timur. Lebih dari 300 motor Harley-Davidson turut berpartisipasi dalam Rolling Thunder Ride, berkendara […]

W124 MBCI Jakarta Chapter ‘8 ball and 9 ball Billiard Tournament’

W124 MBCI Jakarta Chapter ‘8 ball and 9 ball Billiard Tournament’

  • calendar_month Sabtu, 25 Jan 2025
  • account_circle Otokini
  • 0Komentar

W124 Mercedes-Benz Boxer Club Indonesia (W124 MBCI) Jakarta Chapter baru saja menggelar 8 ball and 9 ball Billiard Tournament yang dikhususkan untuk para member mereka. Ini menjadi program terakhir di kepengurusan Ketua Umum Harvey Ferdinand Tehupeiory. Turnamen ini sendiri diselenggarakan di Club Cue Billiard, PFN Heritage yang berada di kawasan Otista, Jatinegara, Jakarta Timur dan […]

Berbagai Keseruan dan Promo Menarik Selama GJAW 2024

Berbagai Keseruan dan Promo Menarik Selama GJAW 2024

  • calendar_month Selasa, 12 Nov 2024
  • account_circle lolly
  • 0Komentar

Pameran otomotif tahunan yang diinisiasi oleh GAIKINDO dengan dukungan penuh dari Kementerian Perindustiran RI, Mandiri Utama Finance GAIKINDO Jakarta Auto Week (MUF GJAW) 2024 hadir kembali menyapa para pecinta otomotif pada 22 November hingga 1 Desember 2024.  Menempati venue baru di ICE BSD City, MUF GJAW 2024 hadir lebih besar dengan total peserta yang lebih lengkap dari […]

expand_less